Halo Warga Trading Saat ini kita sudah memasuki dibulan yang baru pada November 2024, kali ini saya ada memberikan outlook berdasarkan Teknikal Analysis pada Market CADJPY
Pada Time Frame H4, saat ini harga berpotensi melemah akibat kenaikan CADJPY tidak dapat membentuk higher high lebih tinggi, dan jika dilihat menggunakan trendline & chart pattern harga membentuk desending triangle. Di ikuti dengan confrimation breakout support area
Kemudian saat ini harga sedang retest terlebih dahulu untuk membentuk swing high baru dan menjadi support become resistance area yang akan kembali bergerak melemah ke area Take Profit yang ditentukan berdasarkan Risk:Reward 1/2
Ingat Disclaimer On Do Your Own Research & semua keputusan investasi/Trading dikembalikan ke individu masing-masing. Terima kasih Warga Trading